Laju Peduli

Penyaluran

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh, Sahabat Hebat Laju

Ahamdulillah, Amanah Hebat dari Sahabat dalam program Ifthar Al Aqsa telah kami salurkan di Palestina program ini sebagai salah satu bentuk khidmat untuk tempat-tempat suci di Masjid Al-Aqsa dan masjid Kota Tua dan kota Al-Quds dengan memberikan makanan berbuka puasa.

  1. Membantu orang miskin dan membutuhkan di kota Al-Quds dan memenuhi kebutuhan mereka.
  2. Mencapai prinsip solidaritas dan sosial kerjasama di Al-Quds.
  3. Mendukung keluarga Al-Quds sebagai bentuk kesetiaan tanah kelahiran, identitas, dan kesucian.
  4. Memeberikan rasa yakin dan aman pada warga Al-Quds dan bahwasanya mereka dia tidak sendirian.
  5. Berkontribusi untuk menebar senyuman dan membawa kebahagiaan hati anak-anak dari keluarga yang membutuhkan.

Paket makanan iftar berupa nasi, ayam, yoghurt, roti, dan air yang akan dibagikan kepada para warga di Jerusalem dan Kota Tua Al-Quds

Semoga Allah membalas kebaikan Sahabat Hebat Laju dengan pahala terbaik, ke berlimpahan dan keberkahan Rezeki yang bermanfaat di Dunia dan menjadi bekal terbaik di Akhirat kelak serta senantiasa diberikan nikmat sehat, terhindar dari berbagai macam penyakit dan Musibah, serta di Ramadhan ini kita meraih predikat Taqwa.
Aamiin ya rabbal ‘alamin

 

 

Scroll to Top